News

TIMESKIP SALES

Halo RO Mania ~~
Untuk menambah keseruan di awal bulan, Tim RO Forever Love sudah menyiapkan event special yang pastinya sangat sayang untuk dilewatkan!! ^^

 

Timeskip Sales

Informasi Detail Paket

Periode Penjualan

Kamis, 10 Juli 2025 - Minggu, 13 Juli 2025

 

Eps 17 Clear Ticket

Episode 17 Clear Ticket.
------------------------
*Catatan: Terlepas dari progres quest saat ini, semua quest episode yang diperlukan akan dianggap selesai.
Kamu tidak akan menerima hadiah apapun untuk menyelesaikan setiap quest..
Kamu bisa memilih untuk menyelesaikan Episode 17.1 atau Episode 17.2..

------------------------
[Valkyrie]
------------------------
Berat : 0


(Tradeable)

Harga
50.000 RO Cash


*Limited 10 pembelian per akun



NPC Valkyrie
(prt_cas 373 77)

RO Mania bisa menggunakan Eps 17 Clear Ticket pada NPC Valkyrie

================================================

Untuk melakukan pembelian, RO Mania bisa membuka Cash Shop
Kemudian click tab Account Limited seperti gambar di bawah

 

 

Syarat & Ketentuan :

  • Ketentuan dapat berubah sewaktu-waktu tanpa pemberitahuan terlebih dahulu.
  • Keputusan Tim Ragnarok Forever: Love adalah mutlak dan tidak dapat di ganggu gugat. 

 

 

Terima kasih,

Team Gravity Game Link